Sukmajaya - KPP Pratama Depok Cimanggis bekerja sama dengan SMK Negeri 3 Depok menggelar kegiatan Pajak Bertutur, Jumat 9/11/2018. Pembicara Kegiatan Pajak Bertutur ini terdiri dari 5 orang, diketuai oleh Bernat Nababan. Sedangkan dari pihak SMKN 3 Depok diwakili oleh Endang Sutrisna selaku Wakil Kepala Sekolah Bidang Hubin (Humas).
Dalam sambutannya Endang Sutisna mengatakan sangat senang karena SMKN 3 Depok dipilih untuk mengikuti kegiatan ini. Dia juga mengatakan bahwa: "Kami berharap melalui kegiatan ini para siswa dapat memahami tentang arti pentingnya pajak."

JAYARAGA GARUT - Expo Pendidikan Technologi XII (Efitech XII) Jawa Barat yang diselenggarakan di Lapangan olah raga Kerkoff Kabupaten Garut mulai tanggal 13-15 November 2018 berlangsung meriah.

 Setidaknya ada sekitar 168 stand pameran yang ikut ambil dalam kegiatan ini. Sebagai tuan rumah Kabupaten Garut membuka 34 stan pameran khusus SMK yang ada di wilayahnya, sedangkan untuk seluruh SMK Se-Jawa Barat disediakan 52 stan dari 26 kabupaten/kota, 19 stan kuliner, 25 stan bursa kerja dan industri, 32 spansorship, dan 2 untuk posko kemanan dan kesehatan.

Pelaksanaan Ujian Nasiona Berbasis Komputer (UNBK) tahun 2017/2018 telah selesai. Alhamdulillah semua peserta dapat mengikutinya tengan tertib dan lancar.

Semoga semua ilmu yang telah mereka dapat selama hampir tiga tahun di SMK Negeri 3 Depok bisa bermanfaat dan menjadi tambahan peluang untuk mempertahankan hidup di Dunia nyata.

Aamiiin..

 

Pelaksanaan Pembinaan Karakter Bangsa dan Bela Negara dilaksanakan di Bumi Perkemahan (Buperta) Cibubur. Kegiatan dilasakana pada Senin 23 Juli sampai selasa 24 Juli 2018. Kegiatan diikuti oleh seluruh siswa baruSMK Negeri 3 Depok tahun ajaran 2018 - 2019.Galeri Foto LDK 2018

 

 

Berdasarkan hasil Rapat Guru, Wali Kelas, Ketua Kompetensi Keahlian, Wakil Kepala Sekolah, dan Kepala Sekolah yang dilaksanakan pada hari Rabu, 2 Mei 2018, diputuskan Kelulusan Siswa SMK Negeri 3 Depok Tahun Pelajaran 2017/2018 sebagai berikut :